Berita Desa
-
Rangkaian Kegiatan Hari Jadi Kalurahan Selopamioro ke-78
07 Agustus 2024 09:50:54 WIB Agung PrasetyoMari bersatu padu memeriahkan hari jadi Kalurahan Selopamioro ke-78 tahun 2024. Panitia masih membuka kerja sama untuk memeriahkan kegiatan. Bisa menghubungi cp: 085600280207 a/n Berliana Rifka. ..selengkapnya
-
Mari waspada saat berkegiatan di aliran sungai. Patuhi saran dari BPDB Bantul.
07 Agustus 2024 09:47:15 WIB Agung PrasetyoMari waspada saat berkegiatan di aliran sungai. Patuhi saran dari BPDB Bantul. ..selengkapnya
-
TP PKK Kalurahan Selopamioro Mewakili Kapanewon Imogiri Ikut Lomba Tingkat Kabupaten
01 Agustus 2024 08:57:20 WIB Berliana Rifka AnnisaTP PKK Kalurahan Selopamioro Mewakili Kapanewon Imogiri Ikut Lomba Tingkat Kabupaten Dalam kesempatan tersebut, TP PKK menghadirkan ibu Panewu Kapanewon Imogiri, 4 Pokja dan Ketua TP PKK Kalurahan Selopamioro yang berlokasi di RUmah Dinas Bupati Bantul. ..selengkapnya
-
Hari Jadi Selopamioro Akan Ada Festival Jatilan Kolaborasi 7 Grub
24 Juli 2024 08:42:20 WIB Berliana Rifka AnnisaRangkaian Hari Jadi Kalurahan Selopamioro ke 78 tahun menampilkan 7 kelompok kesenian Jatilan yang ada di Kalurahan Selopamioro melalui konsep kolaborasi. Catat waktu dan tempatnya ya. Senin, 16 September 2024 di Lapangan Lanteng. Berikut kami lampirkan bagi para sponsor yang ingin ikut ..selengkapnya
-
KWT Nawungan 1 Ikut Berpartisipasi dalam Kirab Hari jadi Kab Bantul
24 Juli 2024 08:32:28 WIB Berliana Rifka AnnisaKWT Nawungan 1 Ikut Berpartisipasi dalam Kirab Hari jadi Kab Bantul ..selengkapnya
-
38 Siswa PKBM Tegal Selo Diwisuda Tahun 2024
23 Juli 2024 08:55:45 WIB Berliana Rifka AnnisaJumat, 19 Juli 2024 Berlokasi di Sekolah Sungai Siluk, sejumlah 38 siswa PKBM Tegal Selo diwisuda dengan penuh hikmat. Diawali dengan sambutan oleh Penilik PNF Kab Bantul, Panjang Widodo, S.Pd. kemudian siswa secara simbolis diwisuda oleh Kepala PKBM Tegal Selo, Danang Kumorojati, S.Pd. ..selengkapnya
-
Apel Rutin Senin Pagi Tanggal 27 Mei 2024
28 Mei 2024 10:43:52 WIB HERI PRASTOWOSenin Wage, 27 Mei 2024 Kegiatan apel pagi setiap hari Senin untuk pamong Kalurahan dan Bamuskal kali ini bertepatandengan 18 tahun peristiwa Gempa Jogja. ..selengkapnya
-
PKBM Tegal Selo Melaksanakan Simulasi UK dan Ujian Sekolah
17 Mei 2024 08:38:01 WIB HERI PRASTOWOBertempat di SMPN 3 Imogiri Sabtu 11 Mei 2024 para siswa melaksanakan simulasi Uji Kesetaraan yang akan dilaksanakan tanggal 18 Mei 2024 pada jam 13.00 WIB. Sementara itu, pada hari Senin, 13 Mei sampai dengan 14 Mei 2024 para siswa melaksanakan Ujian Sekolah. Uji Kesetaraan akan dilaksanakan pada Sabtu, ..selengkapnya
KALENDER
Selopamioro On Podcast
Tautan
Profil Kalurahan Selopamioro 2025
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- TINGGINYA JASA TENAGA TANI DI KAJOR KULON
- PROGRAM KERJA KKN M UNY 24036 : INFRASTRUKTUR LAPANGAN VOLI DI DUSUN KAJOR KULON
- Mahasiswa KKN UNY Laksanakan Sosialisasi Bangunan Aman bagi Siswa SD Negeri Lanteng Baru
- Mahasiswa KKNM 24036 UNY Rancang Desain Gapura untuk Perkuat Identitas Dusun Kajor Kulon
- KKN-M UNY 24036 Gelar Workshop Game Digital, Guru SDN Lanteng Baru Ikut Merasakan Serunya Educaplay
- Tingkatkan Kesadaran Anti Bullying Sejak Dini, Mahasiswa KKN-M UNY 24036 Gelar Sosialisasi dan Pembu
- Penguatan Karakter Disiplin dan Tanggung Jawab Melalui Program Edukasi Gemar Menabung KKN-M UNY 2403












