Penyerahan Nomor Rumah dari BPBD Bantul kepada Warga Terdampak Badai Cempaka 2017

Administrator 21 Februari 2020 10:58:49 WIB

Selopamioro (21/02/2020)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Bantul akan melakukan relokasi 40 Kepala Keluarga (KK) yang tinggal di lokasi zona rawan bencana. Mereka tersebar di 3 desa di Kecamatan Imogiri yaitu Karang tengah, Selopamioro dan Seiharjo.

Pada tahap sekarang ini, warga sudah diberikan nomer rumah ada 10 rumah yang akan menempati rumah di lokasi Lanteng 2 Selopamioro. 

Komentar atas Penyerahan Nomor Rumah dari BPBD Bantul kepada Warga Terdampak Badai Cempaka 2017

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License